Berita dan Kegiatan


Media

Selamat datang di Ruang Media kami, di sini Anda akan dapat menemukan berita terbaru dan informasi penting tentang operasional PT Toba Pulp Lestari Tbk.
23 Desember, 2024

KTH Saborang Mulana Panen Perdama Program Intercrop Ubi

Ketua KTH Saborang Mulana, Hasudungan Siallagan mengatakan, sangat bersyukur adanya program Community Development (CD) PT Toba Pulp Lestari, Tbk Sektor Aek Nauli. Lewat program tersebut, mereka […]
4 Desember, 2024

KTH dan KPH Wilayah II Pematang Siantar akui manfaat kerjasama dengan PT TPL

Sebagaimana diakui Sekretaris Kelompok Tani Hutan (KTH) Saborang Mulana, Desa Pondok Bulu, Kecamatan Dolok Panribuan, Kabupaten Simalungun, Marno Siallagan, Rabu (4/12). Dirinya mewakili masyarakat turut berterima […]
2 Desember, 2024

PT TPL Menyayangkan Aksi Anarkis Ganggu Aktivitas TPL, 1 Orang Security Terluka

Dalam melaksanakan kegiatan pemanenan tersebut, puluhan massa yang mengatasnamakan masyarakat adat Ompu Umbak Siallagan memaksa masuk ke dalam kawasan konsesi TPL Sektor Aek Nauli di Nagori […]
14 Oktober, 2024

TPL Taat Hukum dan Dorong Pola Kemitraan

Medan, 29 Agustus 2024 – PT Toba Pulp Lestari Tbk (TPL) menegaskan komitmennya untuk selalu mengedepankan penyelesaian secara damai dalam menghadapi setiap persoalan dan tantangan di […]
26 Maret, 2024

Program Intercrop TPL: KTH Dolok Parmonangan Nauli Sukses Panen Cabai di tengah Lonjakan Harga

Selasa, 26 Maret 2024 Petani cabai yang tergabung dalam KTH Dolok Parmonangan Nauli berbasis di Desa Pondok Buluh, Kecamatan Dolok Panribuan, Kabupaten Simalungun. Mereka berdiri sejak tahun […]
5 Desember, 2023

TPL Salurkan Bantuan Untuk Korban Terdampak Banjir Bandang Desa Simangulampe Humbahas

PT Toba Pulp Lestari Tbk turut prihatin atas musibah banjir bandang dan longsor yang terjadi di Desa Simangulampe, Kecamatan Baktiraja, Kabupaten Humbang Hasundutan. Peristiwa longsor ini […]
1 Maret, 2023

Toba Pulp Lestari hadir berkontribusi dukung pembangunan Tembok Penahan Tanah (TPT) sepanjang 30 meter

Toba Pulp Lestari hadir berkontribusi dukung pembangunan Tembok Penahan Tanah (TPT) sepanjang 30 meter di wilayah operasionalnya yaitu Desa Tangga Batu I dan Desa Lumban Sitorus, […]
17 Februari, 2023

Program Padi Emas

Toba Pulp Lestari hadir berkontribusi mendukung program pemerintah untuk meningkatkan perekonomian masyarakat petani di wilayah operasional perusahaan. Kegiatan penanaman padi dengan sistem Jajar Legowo ini dilakukan […]