Skip to main content

Pengembangan Masyarakat

TPL berkomitmen untuk mendukung kesejahteraan masyarakat lokal serta terus mencari peluang untuk berkonsultasi dan menyelaraskan kepentingan masyarakat guna menciptakan nilai melalui kesepakatan bersama.

Program Pengembangan Masyarakat/ Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (CD/CSR)

Pendidikan, Budaya, dan Agama - 49 Program

28%

Kesejahteraan, Penciptaan Lapangan Kerja, dan Pengembangan Keterampilan - 60 Program

34%

Lingkungan - 42 Program

24%

Kesehatan - 5 Program

3%

Hubungan dengan Pemerintah - 22 Program

12%

Total Program CD/CSR

178

Mengacu pada Paradigma Baru TPL No. 05

Program Berkelanjutan

126

Program

Pertumbuhan Masyarakat Lokal

58

Total Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM)

2,102

Skema Kemitraan Tani

Data yang disajikan untuk tahun 2023.

More to Explore